Misteri Lake Idol
Ternyata film ini "berdarah" Italia.
Menceritakan tentang sebuah danau yang konon memang nyata ada di Tuscani. Menurut legenda, dipergunakan sebagai sebuah ritual.
Keseluruhan, dari segi cerita maupun misteri dan horornya terasa standard. Biasa saja. Tidak ada yang istimewa sekali.
Neverlake (2013) - 6/10