Bekerja untuk perusahaan berdarah dingin
Kalau dari ceritanya, seperti terasa biasa saja. Tidak jelek tapi juga tidak terlalu bagus. Standar saja.
Tapi, gaya So Ji-sub sebagai Hitman memang harus penulis akui sangat pas. Dingin sekaligus mematikan. Gaya aksi laga baik tangan kosong maupun dengan senjata api ala Korea ternyata memang tidak kalah dengan Mandarin ala Jackie Chan. Dan, memang terasa taste actionnya berbeda. Memiliki gaya tersendiri.
A Company Man (2012) - 6/10
Comments
Post a Comment